ketika aku berharap ini yang terbaik
harus ku yakini dan ku imani
ini memang yang terbaik
maka semua baik adanya apapun hasilnya
ketika aku mendapatkan kesulitan dalam hidup ini
aku berusaha untuk ingat bahwa ini yang terbaik
yang telah digariskan Tuhan untukku
supaya aku semakin kuat dan tegar
Tuhan, bimbing aku selalu dalam tanganMu
bina aku dan didik aku supaya ingat akan Engkau
dan biarkan aku bersyukur selalu dalam namaMu
amin :)
No comments:
Post a Comment